Kamis, 30 Mei 2013

Olah Spiritual - Raga - Rasa - Pikir


13:27
Olah Spiritual : berdoa - meditasi - yoga - kontemplasi
bagi pengikut Kristus : berdoa bersama di keluarga ( setidaknya jam makan, dan seterusnya disesuai keinginan hati), ikut ekaristi, menghayati doa bapa kami, rosario, ikut novena hati kudus (puji syukur no 90-04), bergabung dengan kelompok doa atau apapun dalam gereja yang sesuai hati nurani .. dll.

Olah Raga : senam, gerak tubuh, tari, olah nafas, .... yang sesuai dengan kondisi tubuh dan yang membawa kegembiraan ....minum vitamin, air mineral, obat yang pas, puasa dan pantang teratur ..... dll ....

Olah Rasa / Emosi : memilih musik dan lirik lagu yang membangun optimisme, Ekspresikan rasa dengan menulis - melukis - bermain musik - menari, nonton-baca humor humor terutama humor yang cerdas dan membangun.

Olah Pikir : mau belajar, melihat sisi positif, cari hikmah, hati hati dengan pilihan idola, tanamkan bahwa pada dasarnya ada kebaikan dalam diri setiap orang / sebagai citra Tuhan, setidaknya ingat : Tuhan mengasihi kita